Kosmetik digunakan untuk merawat tubuh manusia, seperti kulit, rambut, kuku, dan bibir, dengan tujuan membersihkan, memberi wangi, dan meningkatkan penampilan. Berbagai jenis kosmetik tersedia, mulai dari padatan, serbuk, krim, gel, hingga cairan. Krim, adalah produk setengah padat dengan zat aktif obat yang larut dalam basis yang tepat. Salah satu bahan yang tidak boleh digunakan dalam krim pe…