Lulu Salwa Nadhifah, “Penetapan Kadar Kalium Iodat dalam Garam Konsumsi Beryodium secara Potensiometri”, dibawah bimbingan Ibu Patimah, S.Si., M.Farm., Apt dan Ibu Ir. Siti Rahayu Rachmawati, M.Si., 2020. Proses pertumbuhan dan perkembangan dalam tubuh memerlukan zat gizi agar proses pertumbuhan dan perkembangan berjalan dengan baik. Zat gizi mikro diperlukan tubuh dalam jumlah sangat sedi…