Resin akrilik heat -cured merupakan bahan sering digunakan dalam pembuatan basis gigi tiruan. Resin akrilik memiliki kelemahan yaitu dapat menyerap cairan dalam menjaga kebersihan mulut dan penggunaan gigi tiruan resin akrilik perlu di bersihkan salah satu dengan bahan alami yaitu jahe putih kecil 70%. Penelitian ini bertujuan: untuk mengetahui perubahan dimensi linier basis gigi tiruan resin a…