Resin akrilik polimerisasi panas memiliki kekurangan pada sifat mekanik yaitu mudah fraktur bila jatuh pada permukaan. Untuk menambah kekuatan pada sifat mekanik diperlukan bahan penguat yaitu zirkonium oksida. Maka dari itu tujuan penulisan ini bertujuan untuk mengetahui perbandingan flexural strength resin akrilik polimerisasi panas dengan penambahan zirkonium oksida dan tanpa penambahan zirk…