Kesehatan gigi dan mulut merupakan satu kesatuan yang harus kita jaga dalam tubuh, seperti kehilangan gigi. Data Hasil Riset Kesehatan Dasar (RISKESDAS) tahun 2018 Provinsi Banten yang berumur 65 tahun keatas mengalami kehilangan gigi sebesar 30,52%. Salah satu faktor utama untuk mengatasi kasus kehilangan gigi ialah minat. Dalam pengambilan keputusan untuk menggunakan gigi tiruan, faktor motiv…