Anemia merupakan salah satu masalah gizi mikro di seluruh dunia terutama Negara berkembang yang diperkirakan 30% penduduk dunia menderita anemia. Anemia pada remaja putri sampai saat ini masih sangat tinggi, menurut World Health Organization (WHO 2013). Berdasarkan hasil Riskesdas tahun 2013, diliahat dari presentase anemia pada perempuan sebesar 23,8%. Penyebabnya adalah pendarahan y…