Pendahuluan: Community Acquired Pneumonia (CAP) merupakan proses inflamasi yang terjadi di parenkim paru yang menjadi penyebab kematian tertinggi pada geriatri. Riset Kesehatan Dasar Nasional 2013 menyebutkan bahwa prevalensi pneumonia pada geriatri mencapai 15,5% dan mengalami peningkatan pada tahun 2013 sebesar 1,6% menjadi 2,0% pada tahun 2018. Saat terapi antibiotik dimulai sebagian besar …