Centrifuge merupakan suatu alat yang memanfaatkan gaya sentrifugal untuk memisahkan partikel pada suatu larutan atau komponen zat. Untuk mengetahui laik atau tidak laik alat ini maka diperlukan pengujian pada kecepatan motor. Tujuan dari penelitan ini adalah membuat alat kalibrator centrifuge yang dilengkapi timer dan penyimpanan data secara otomatis dengan menggunakan SD card. Berdasarkan hasi…