Sabun pembersih wajah adalah jenis sabun wajah yang ringan dan berfungsi untuk menghapus kotoran dan zat-zat lain yang tidak diinginkan dari permukaan kulit wajah, dengan demikian dapat meningkatkan kesehatan dan penampilan kulit. Asam retinoat menjadi salah satu senyawa yang sering ditemukan dalam produk kosmetik sabun pembersih wajah, karena dipercaya memiliki efek pemutih. Namun berdasa…