Salah satu upaya pengolahan sampah dalam meminimalisir timbulan sampah organik berupa sampah sayuran yaitu dengan menggunakan metode pengomposan. Pengomposan merupakan proses perombakan (dekomposisi) dan stabilisasi bahan organik oleh mikroorganisme dalam keadaan lingkungan terkendali (terkontrol), mengalami penguraian secara biologis. Jenis penelitian ini menggunakan metode eksperime…