Diare adalah penyakit yang terjadi ketika perubahan konsistensi feses selain dari frekuensi buang air besar, feses lebih berair dari biasanya, atau bila buang air besar tiga kali atau lebih, atau buang air besar yang berair tapi tidak berdarah dalam waktu 24 jam. Penyakit yang sampai saat ini masih termasuk masalah kesehatan terbesar dunia apalagi bagi negara-negara berkembang adalah diare. …