ABSTRAK Adamas Bagas Susanto, “Pemodelan Infant Radiant Warmer dilengkapi dengan Safety System Berbasis Arduino UNO” dibawah bimbingan Ibu Ernia Susana, ST. M.Si., 2021, 49 Halaman + xvi + Lampiran Infant radiant warmer adalah alat elektromedik yang memiliki fungsi sebagai tempat pertama perlindungan bayi bagi yang lahir dini (premature). Infant warmer juga sebagai tempat singgah …