ABSTRAK JURUSAN GIZI POLITEKNIK KESEHATAN KEMENTERIAN KESEHATAN JAKARTA II TUGAS AKHIR,JUNI 2019 ALFIYYAH SHALEHAH “Asupan Zat Gizi Makro,Uang Saku,Aktivitas Fisik,Dan Kejadian Berat Badan Lebih Remaja Kelas XI SMA Muhammadiyah 4 Jakarta” V BAB, 72 Halaman, 17 tabel , 5 Lampiran Gizi lebih berkaitan dengan pengaruh berbagai macam faktor, faktor tersebut antara lain faktor genetik, …